Ada cara simpel agar postingan blog kita langsung di Index oleh google. Info ini saya dapat dari seorang SEO.
Berikut ini langkah yang harus dilakukan agar postingan baru blog langsung di index oleh google
1. Pertama anda harus punya akun google webmaster bagi anda yang belum punya caranya gampang buka link webmaster dan daftarkan blog anda. Jika anda belum mengetahui caranya bisa dicari tutorialnya di google yang telah banyak dan cukup jelas di paparkan cara pembuatannya.
2. Setelah anda memiliki akun webmaster dan telah menambahkan website blog anda di dalammya maka anda tinggal mengikuti langkah simple seperti gambar dibawah ini
4. Setelah URL diisi Klik Fetch
5. Maka akan muncul seperti dibawah dan klik submit
6. Terakhir tinggal pilih OK
Untuk memperjelas proses penulis juga sertakan bagan cara membuat postingan blog langsung diindex oleh google.
CRAWL ► FETCH AS GOOGLE ► ISI KOTAK DENGAN URL POSTINGAN ► FETCH ►
SUBMIT TO INDEX ► GO
Langkah terakhir adalah pengecekatan di mesin pencari google. Adapun caranya yakni copy dan pastekan URL postingan anda di mesin pencari google maka dalam hitungan detik anda sudah bisa menemukan postingan anda di mesin pencari google tanpa harus nunggu berhari-hari untuk bisa diindex google. Selamat mencoba, semoga bermanfaat
Thanks infonya
ReplyDeleteKunjungannya gan, vadiiohuda.blogspot.co.id
ReplyDeletekunjungi juga https://ssabtunascreamy.blogspot.co.id/
ReplyDeleteMantap mas,
ReplyDeleteMangga yang mau silaturahim mampir ke mari
Fauzulhikmah86.blogspot.com
makasih mas infonya..
ReplyDeletesilahkan atuh mampir mampir ke yudhacan.com